SPACE IKLAN

header ads

Kapolres Bima Kota Pimpin Langsung Apel Pengaman Konser Slank-Ebi Di Lapangan Mangge Maci.

Foto. Istimewa.

Oleh. Eldan.
Minggu, 11 November 2023.
Editor, Lalu Muhasan.

KOTA BIMA,Wartabumigora -Apel persiapan pengamanan kegiatan konser Slank di lapangan Mangge Maci Kecamatan Mpuda Kota Bima dipimpin langsung oleh Kapolres Bima Kota AKBP. Rohadi, SH. S. Ik Minggu, 12 Nopember 2023.

Pasukan dar TNI, Polri dan pol PP yang ikut apel 500 personil, yang kita amankan dalam manusia yakni kita semua dan penonton, screning di pintu masuk lebih di perketat sesuai SOP dan penonton dengan kapasitas sekitar 10.000 orang.

"Perketat pintu masuk agar penggemar tidak membawa senpi, sajam, miras, panah, dan jenis minuman yang beralkohol lainnya. ketika kami temukan penonton yang ada di area konser ini kami akan tidak lanjut" tegas Rohadi.

"Kita mempermudahkan Komunikasi melalui Hend Talki (HT), sekiranya ada hal yang tidak di inginkan maka saya sebagai kapolres akan berkoordinasi dengan panitia dan sekiranya tidak bisa diselesaikan maka kami akan menghentikan kegiatan ini," jelasnya.

"Panitia atau io harus sering berkoordinasi dengan kami lihat aparat keamanan agar mempermudah pengawasan demi terlaksananya kegiatan dengan baik," harap Rohadi.

Baca Juga

Posting Komentar

0 Komentar